Page 29 - 54 Al Ashri TK & MI.cdr
P. 29

BERITA utama




        lembaga  ini  masih  menggunakan   pembelajaran.                    kegiatan  pembelajaran  bermakna.
        kurikulum  2013  dengan  konsep      Dalam  perspektif  pendidikan,   Sekolah/madrasah  dan  guru  harus
        merdeka  belajar,  yakni  melakukan   merdeka  belajar  dapat  bermakna,   dapat  menciptakan  dokumen
        p e n g e m b a n g a n   p e r a n g k a t   yaitu  pertama,  bagi  siswa  secara   kurikulum  yang  adaptif  dengan
        pembelajaran  yang  lebih  kreatif,   m e r d e k a   d a p a t   m e m p e r o l e h   kebutuhan peserta didik dan mampu
        m e m i l i h   m a t e r i   e s e n s i a l   kompetensi yang diperlukan melalui   mengembangkan  bahan  ajar  yang
        menyesuaikan  dengan  kebutuhan   berbagai  pembelajaran  guna      didesain  secara  mandiri.    Budaya
        peserta didik.                    menyongsong masa depan yang lebih   merdeka  dalam  mengembangkan
                                          baik.  Kedua,  bagi  guru  merdeka   bahan  ajar  berdasarkan  kebutuhan
        Merdeka Belajar Berarti Inovasi   belajar  berarti  berupaya  melakukan   k o m p e t e n s i   m i n i m a l   p e r l u
        Guru dalam Mengajar               rancangan,  pelaksanaan,  dan     ditradisikan oleh setiap guru di mana
                                          penilaian  pembelajaran  melalui   p u n ,   k a r e n a   h a n y a   m e l a l u i
           Dalam platform merdeka belajar,   berbagai  pendekatan,  sehingga   kemandirian  inilah  kreativitas  dan
        guru  berperan  sebagai:  pertama,   tercapai pembelajaran yang optimal   i n o v a s i   p e m b e l a j a r a n   b i s a
        sosok  pengajar  inovatif  (innovative   dan bermakna bagi peserta didik.  diwujudkan. Tradisi riset dan budaya
        t e a c h e r )   y a n g   m a m p u      Untuk  menjaga  eksistensi  dan   baca  sebagai  tuntutan  literasi
        m e n g e m b a n g k a n   p e r a n g k a t   stabilitas  kehidupannya,  di  era  ini   membaca  harus  menjadi  aktivitas
        pembelajaran  kreatif.  Untuk     guru membutuhkan keterampilan (1)   alamiah rutin bagi setiap guru.
        m e n c a p a i   p r o fi l   P a n c a s i l a   life  and  career  skill,  bentuk      Guru kreatif harus terus berusaha
        diharapkan harus mampu melakukan   keterampilan  yang  mengarah  pada   beradaptasi  menemukenali  semua
        kreasi  dan  inovasi  pembelajaran   fleksibilitas  belajar  dan  inisiatif   kebutuhan  peserta  didik,  metode
        secara  kontinyu.  Saat  ini  tersedia   mengatur  kehidupannya;  (2)   pembelajaran  merupakan  ragam
        lebih  dari  2000  referensi  perangkat   learning  and  innovation  skills,   pilihan  yang  dijadikan  opsi  dalam
        ajar  berbasis  Kurikulum  Merdeka   b e n t u k   k e m a m p u a n   d a l a m   setiap  kegiatan  pembelajaran.
        yang dapat diakses para guru. Kedua,   m e n y e l e s a i k a n   m a s a l a h ,   Berpikir  bebas  dalam  memilih
        guru sebagai pembelajar yang dalam   kemampuan  berkomunikasi,  serta   metode  juga  menjadi  pilihan  guru
        kesehariannya  harus  terus  belajar.   kemampuan berpikir, bekerja kreatif;   kreatif  dalam  mengakomodasi
        Salah  satunya  dengan  pelatihan   dan  (3)  information  media  and   tuntutan  pembelajaran.  Bagi  guru
        mandiri  untuk  memperoleh  materi   t e ch n ol o g y   s k i l l s ,   b e n t u k   kreatif,  berpikir  inovatif  selalu
        pelatihan  berkualitas  dengan    keterampilan  dalam  mengolah     menjadi  kebutuhan,  tidak  ada
        mengaksesnya secara mandiri. Guru   informasi,  media  teknologi  yang   aktivitas  pembelajaran  yang
        juga  dapat  memperoleh  video    berkembang tanpa boleh ditawar lagi   dilakukannya  tanpa  hal  baru  yang
        inspiratif  dengan  mengembangkan   (Fauzan: 2020). Saking penting posisi   menyenangkan. Teruslah  melakukan
        akses  yang  tidak  terbatas.  Ketiga,    keduanya,  bentuk  kebijakan   pengembangan  diri  melalui  ragam
        guru sebagai sosok kreatif yang terus   k u r i k u l u m   y a n g   d i t e r a p k a n   pembelajaran,  pikirkan  kebutuhan
        berkarya. Dalam kesehariannya, guru   pemerintah  pun,  semua  sangat   peserta  didik.  Asal  ada  kemauan,
        dapat membangun portofolio, bahan   bergantung  pada  kesiapan  dan   yakinlah semua bisa dilakukan. [ ]
        ajar,  lembar  kerja  peserta  didik,   k e m a t a n g a n   g u r u n y a   d a l a m
        m o d u l ,   d a n   p e r a n g k a t   menjalani  kegiatan  pembelajaran  di   Pamulang, 31 Juli 2022
        pembelajarannya sebagai  hasil karya   kelas.  Guru  hebat  adalah  guru  yang
        yang terpublikasi dan dimanfaatkan   mampu  menerapkan  kegiatan
        para peserta didik.               pembelajaran  kreatif  dalam  situasi
           Itulah  makna  sebenarnya      dan  kondisi  apa  pun.  Keberadaan
        kurikulum  merdeka,  terlepas  dari   guru  dirasakan  begitu  sentral  dan
        a p a k a h   s e k o l a h / m a d r a s a h   dominan,  tidak  ada  titah  guru  yang
        menerapkan  kebijakan  kurikulum   dibantah muridnya.
        2013 atau kurikulum merdeka (baca:      Efektivitas  pemberlakuan
        kurikulum protipe) sekalipun semua   kurikulum  sangat  ditentukan  oleh
        sangat  bergantung  pada  kreativitas   kesiapan  seorang  guru  yang  secara
        d a n   i n o v a s i   g u r u   d a l a m   merdeka  mampu  mengembangkan

                                                                                                       27
                                                                                        edis  54 Al Ashri
   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34